Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer
iklan space 728x90px

Galaxy Buds-2, Earbuds Ramah Kantong Dengan Teknologi Canggih


Harga yang lebih murah apa lagi dengan fitur lebih kekinian dan canggih ternyata tak hanya ditemukan pada produk ponsel saja. Samsung menghadirkan earbuds yang canggih yaitu Galaxy Buds-2. 

Samsung memang sudah menghadirkan ponsel yang menarik yaitu Galaxy Z Flip-3 dan juga Galaxy Z Fold-3. Tetapi ada juga samsung buds galaxy 2 yaitu earphone TWS yang terbaru. Harga galaxy samsung buds tersebut tergolong lebih rendah, ada pun fitur dari seri 2 ini yang justru makin canggih dibandingkan Galaxy Buds biasa. Berikut ini akan dibahas beberapa keunggulan yang ada pada earphone galaxy buds 2

Active Noise Cancellation Sebagai Salah Satu Fitur Unggulan Galaxy Buds-2

Pada saat menjalankan ragam aktivitas keseharian, maka biasanya kita akan terekspos ke ragam suara sekitar. Dengan samsung buds galaxy, maka kita bisa menjalankan rutinitas atau kegiatan sehari-hari tanpa harus terganggu dengan hal tersebut. 

Dengan galaxy samsung buds, maka bisa memastikan para pengguna bisa fokus pada aktivitas yang dilakukan. Hal tersebut tidak lepas karena earphone galaxy buds dilengkapi dengan ANC atau “Active Noise Cancellation”. 

Selain itu, desain samsung galaxy buds ini juga in-ear sehingga mampu memberikan kenyamanan untuk rongga telinga. Keunggulan galaxy buds samsung 2 juga mampu menghadirkan suara dengan kualitas yang superior dan jernih. 

Dengan begitu, earphone samsung buds tersebut mampu meminimalisir berbagai gangguan suara dari luar hingga mencapai 98 persen.  

Suara Berkualitas Jernih Tanpa Banyak Gangguan

Pada mendengar presentasi, maka kalian tidak perlu terganggu lagi dengan suara-suara luar distraksi. Produk samsung buds galaxy seri 2 dilengkapi fitur mode Ambient sound, sehingga para pengguna bisa memilih tiga macam tingkatan volume suara sekitar yang mau didengar. 

Sementara bagi yang sering melakukan multi tasking, maka galaxy samsung buds 2 sangat bisa diandalkan. Untuk pengguna yang bekerja di rumah atau pun berolahraga di tempat yang bising, earphone galaxy buds 2 merupakan pilihan perangkat yang tepat. 

Kalian tetap dapat memperhatikan lingkungan sekitar dengan memakai samsung galaxy buds tersebut. 

Pemakaian Galaxy Buds-2 Yang Tahan Lama

Earbud ini siap untuk menemani aktivitas anda seharian, memakai daya baterai yang tahan sampai 20 jam jika ANC pada kondisi menyala. Bahkan bisa sampai 29 jam jika ANC pada keadaan yang tidak menyala. 

Oleh karena itu, para pengguna galaxy buds samsung 2 bisa tetap fokus serta terhubung dengan setiap rutinitasnya dengan suara immersive. 

Varian Warna Samsung Galaxy Buds 2

Kalian bisa mendapatkan galaxy buds samsung satu ini melalui pre-order mulai dari 11 hingga 29 Agustus 2021. Caranya memiliki earphone samsung buds yaitu dengan melalui situs web resmi www.samsung.com/id. 

Sementara kisaran harga samsung buds galaxy 2 yaitu di kisaran harga Rp 1.700.000. Selain itu, galaxy samsung buds seri 2 juga tersedia dengan 4 macam opsi warna yang trendy dan kekinian. Berikut ini beberapa warna earphone galaxy buds 2 yang tersedia.

Olive, White, Graphite, Lavender

Ragam varian warna samsung galaxy buds memiliki balutan case cover dengan warna putih. Ada pun tawaran pre-order menarik untuk produk galaxy buds samsung 2 tersebut. Misalnya dengan mendapatkan paket bundling 649.000 rupiah berupa bonus eksklusif. 

Bisa juga promo lain pembelian earphone samsung buds seri 2 ini dengan kesempatan mendapatkan cashback bank. Sekian saja dan semoga info ini bermanfaat.

Maman Malmsteen
Maman Malmsteen Aktif menulis sejak tahun 1986 di media massa. Menjadi announcer di Radio Fantasy 93,1 FM sejak tahun 1999. Menjadi Blogger sejak tahun 2010. Sekarang aktif sebagai Content Writer untuk beberapa Blog/Website.

Posting Komentar untuk "Galaxy Buds-2, Earbuds Ramah Kantong Dengan Teknologi Canggih"

Follow Berita/Artikel Serambi Bisnis di Google News