Kiat Memilih Popok Bayi Baru Lahir
Ya, hadirnya sang buah hati merupakan karunia dan anugerah terindah bagi orangtua dan keluarga besar. Akan tetapi, sebagai Mama dan Papa baru, seringkali merasa bingung ketika merawat dan mengasuh Si Kecil, terutama yang baru pertama kali memiliki bayi. Nah, salah satu kendala yang cukup sering dialami adalah memilih popok bayi baru lahir. Apalagi popok bayi ini langsung bersentuhan dengan kulit Si Kecil yang notabene masih halus, lembut dan sensitif. Maka tak heran bila memilih popok bayi baru lahir dapat menjadi sebuah permasalahan yang sulit bagi pasangan orangtua baru.
Nah, Moms tak perlu bingung lagi untuk memilih popok yang bagus untuk bayi baru lahir ya. Saat ini ada produk Merries Premium Tape ukuran New Born yang memiliki berbagai keunggulan. Apa sajakah itu?
1. Lapisan Bersirkulasi Udara
2. Teknologi baru pada permukaan popok
3. Bersirkulasi Udara
4. Alarm penanda pipis
5. Permukaan popok yang lembut
6. Perekat lembut dapat dilepas pasang berulang kali
Nah, bila Moms memilih model pants untuk bayi kecil, pilihan terbaiknya adalah Merries Pants Good Skin. Popok ini pun memiliki banyak keunggulannya. Berikut di antaranya:
1. Teruji klinis
Merries Good Skin sudah teruji secara klinis dapat mencegah iritasi. Uji klinis ini dilakukan oleh Perhimpunan Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Indonesia (PERDOSKI).
2. Sirkulasi Udara Baik
Dengan sirkulasi udara yang baik, kulit Si Kecil pun jadi bebas bernapas. Bayi akan tetap merasa nyaman di sepanjang hari
3. Karet Elastis dan Lembut
Keunggulan lainnya, popok Merries memiliki karet yang elastis dan lembut sehingga tidak akan menimbulkan bekas pada kulit bayi. Bahkan, popok ini dapat menyesuaikan sehingga pas dengan tubuh Si Kecil.
4. Penyerapan Banyak dan Cepat
Perlu Moms tahu, popok ini dapat menyerap cairan dengan cepat dan banyak. Bahkan, dapat menampung hingga 5 kali pipis. Kulit bayi tetap akan kering.
5. Permukaan Lembut
Satu hal lain yang penting juga, popok Merries ini memiliki permukaan yang sangat lembut. Kelembutan serat kainnya bahkan mencapai lebih dari 40% lebih lembut dibandingkan produk sebelumnya. Hal ini membuat kulit bayi tetap terlindungi.
Bagaimana Moms? Sudah tak bingung lagi kan memilih popok terbaik untuk Si Kecil. Merries adalah pilihan untuk moms.
Posting Komentar untuk "Kiat Memilih Popok Bayi Baru Lahir"